Kamis, 20 Maret 2014

PUBLIC SPEAKING CLASS FOR STUDENT

Seorang pelajar maupun mahasiswa sering sekali menghadapai kesempatan untuk tampil di depan kelas. Apakah itu untuk menyampaikan hasil penelitian, melaporkan hasil kerja kelompok atau hanya sekedar menjawab sebuah pertanyaan.
Kesempatan untuk tampil di depan umum tidak hanya di dalam kelas semata. Terdapat begitu banyak kesempatan lainnya yang bisa dimanfaatkan oleh pelajar dan mahasiswa sehingga dapat menggali potensi dan prestasi. Diantaranya adalah Kelompok KTI (Karya Tulis Ilmiah), Olimpiade antar Sekolah serta Perlombaan pidato dan Cerdas Cermat bagi para pelajar. 

Bagi mahasiswa, tentu kesempatan untuk tampil di depan umum jauh lebih banyak. Karena tuntutan mahasiswa untuk dapat memberi kontribusi kepada masyarakat jauh lebih besar daripada seorang pelajar. Peluang di kampus seperti Program Kreativitas Mahasiswa (PKM), Program Mahasiswa Wirausaha (PMW), Pekan Ilmiah Mahasiswa Nasional (PIMNAS), Program Pengalaman Lapangan (PPL), Kuliah Kerja Nyata (KKN) dan lain sebagainya. 

Hanya saja kita sering menyaksikan, kurangnya kepercayaan diri pada diri pelajar dan mahasiswa saat ini begitu sangat memprihatinkan. Begitu sedikit pelajar dan mahasiswa yang berani untuk tampil di lingkungan sekolah atau kampus untuk memberikan presentasi dengan baik. Lebih-lebih terjunnya pelajar dan mahasiswa ke masyarakat sangat dinantikan. 

Oleh sebab itu suksesnya aktivitas para pelajar dan mahasiswa diatas jelas membutuhkan dukungan keahlian Public Speaking yang harus mereka miliki. Hampir semua aktivitas tersebut terkait dan terikat dengan keahlian public speaking. Karena PKM, PMW, KTI, PPL dan kegiatan lainnya sangat membutuhkan PUBLIC SPEAKING. 

Maka dari itu, kami SIAP membantu pelajar dan mahasiswa untuk menguasai public speaking untuk menunjang aktivitas yang dijalani. Karena kami juga meyakini bahwa suksesnya pelajar dan mahasiswa juga akan mempengaruhi bangkitnya negeri ini. 

Apa saja yang akan dipelajari ?
Peserta akan memperlajari beberapa hal yang sangat menarik, diantaranya: 
  • Membangun kepercayaan diri saat tampil di depan kelas 
  • Menjadikan pendengar fokus dan sepakat dengan gagasan yang disampaikanMembuat presentasi terstruktur dan lancar saat tampil 
  • Menjadikan setiap kalimat yang kita keluarkan didengar oleh teman-teman 
  • Menggunakan gerakan anggota tubuh untuk menambah penekanan presentasi 
  • Menangani pertanyaan yang dilontarkan teman-teman 
  • Memberikan ide dan gagasan menarik kepada pendengar hingga mereka sepakat 
  • Melakukan gerakan di sekitar panggung dengan ketenangan dan tujuan tertentu 
  • Dan masih banyak lagi 
Segera hubungi kami di nomer 085642744662 dan kita akan segera mulai latihan public speaking. Menunda belajar sama dengan menunda untuk sukses. Kami memberi garansi kepada peserta. BILA TIDAK MENDAPATKAN MANFAAT SEDIKITPUN MAKA UANG ANDA AKAN KAMI KEMBALIKAN 100% TANPA KAMI BERTANYA. 



Tidak ada komentar:

Posting Komentar